Resep Membuat Karedok Lezat Dan Sehat

Resep Membuat Karedok Lezat Dan Sehat
 
 
Malam sob..
Maaf ya baru share artikel tentang resep lagi nih , lagi sibuk banyak tugas heheh....
pada malam hari ini kami akan membagikan cara membuat Karedok lezat dan sehat versi buka media nih. Gimana caranya ya ? langsung saja kita lihat nih..
 1. Bahan yang diperlukan membuat karedok yaitu :
  1. Kacang panjang 2 ikat,terserah mau berapa ikat 5 juga boleh.
  2. taogenya 100 gram.
  3. bawang goreng 25 gram. beli diwarung aja,jikalau bisa  buat sendiri,buat aja.
  4. Bumbu kacang 50 gram,beli aja, kalau tidak bisa membuat bumbu kacang.
  5. Air hangat 100ml.   
2. Cara Membuat Karedok yaitu :
  1. Sayurannya bersihkan terlebih dahulu,setelah itu sisihkan
  2. Campurkan bumbu kacangnya  dengan air panas ,aduk terus sampai mencair.
  3. Siapkan piring,taruh irisan sayuran dan toge , setelah itu siram sayuran dan togenya dengan bumbu kacang yang telah dibuat tadi.
  4. Aduk sayuran dan togenya hingga menyatu dengan bumbu kacang.
  5. Taruh atau taburi bawang gorengnya.
  6. Karedok siap disantap.
  7. Semoga berhasil.
Baik itu saja resep membuat karedok lezat dan sehat.Hargailah karya orang lain,jika ingin Copypaste tulis sumbernya.
Terima Kasih 
Selama Malam

Comments

Popular Posts